Category: Dosen

Fenomena Broken String dan Tantangan Kesehatan Mental serta Reproduksi Remaja

Jakarta (FIKES UNAS) — Viralnya buku Memoar Broken Strings: Kepingan Masa Muda yang Patah karya aktris Aurelie Moeremans di kalangan remaja dan dewasa muda memicu perbincangan luas di media sosial. Kisah yang sarat konflik emosional tersebut dinilai merepresentasikan kegelisahan, luka batin, serta dinamika relasi yang kerap dialami remaja. Menyikapi fenomena ini, redaksi mewawancarai dosen Fakultas […]

Designing Randomized Controlled Trials (RCTs): Sharing & Discussion Session bersama Bdn. Shinta Novelia

Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) telah sukses melaksanakan sharing session bertajuk Designing Robust Randomized Controlled Trials (RCTs): Sharing & Discussion Session bersama . Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 06 Januari 2026, bertempat di Ruang Rapat FIKES Blok C Lantai II, UNAS Pejaten, bersamaan dengan rangkaian Coffee Morning bulanan FIKES. Dalam sesi ini, Bdn. Shinta Novelia yang […]

Unlock Your Inner Strength: Seminar Nasional HIMAKEB UNAS Bahas Strategi Lawan Tekanan Mental dan Toxic Relationship

Jakarta, 9 September 2025 – Himpunan Mahasiswa Kebidanan (HIMAKEB) Universitas Nasional sukses menyelenggarakan Seminar Nasional HIMAKEB UNAS 2025 dengan tema “Unlock Your Inner Strength: Strategi Terpadu Melawan Tekanan Mental, Kekerasan Verbal, dan Toxic Relationship.” Kegiatan yang berlangsung di Aula Universitas Nasional, Pejaten, Jakarta Selatan, ini dihadiri oleh mahasiswa, dosen, dan tenaga kependidikan dari berbagai program […]

UNAS dan Disdik DKI Jakarta Gelar Workshop Kesehatan Mental untuk Generasi Z

Jakarta (UNAS), 28 Agustus 2025 – Universitas Nasional (UNAS) bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta mengadakan Workshop Kesehatan Mental bertema “Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental Bagi Generasi Z”. Acara yang berlangsung di Auditorium UNAS ini diikuti oleh ratusan siswa SMA dan SMK se-Jakarta Selatan. Workshop menghadirkan narasumber Ns. Nita Sukamti, S.Kep., M.Kep., CBMHN, dosen […]

Coffee Morning FIKES UNAS Bahas Strategi Persiapan Hibah DIKTI 2026

Jakarta, 5 Agustus 2025 – Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (UNAS) kembali menggelar agenda rutin Coffee Morning yang berlangsung di Ruang Rapat FIKES, Gedung C lantai II, Selasa (5/8). Pertemuan bulanan ini mengangkat topik strategis mengenai evaluasi proposal hibah DIKTI tahun 2025 dan persiapan hibah tahun 2026, serta membahas antisipasi terhadap kendala administratif penelitian. […]

FIKES UNAS Gelar Coffee Morning Bedah Buku “Obesitas pada Remaja”

Jakarta, 1 Juli 2025 – Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (UNAS) menyelenggarakan acara Coffee Morning yang kali ini menghadirkan agenda khusus Bedah Buku berjudul “Obesitas pada Remaja”. Buku ini dibedah langsung oleh penulisnya, Dr. Bdn. Siti Syamsiah, S.ST., S.Keb., M.Keb., yang juga merupakan dosen sekaligus pakar kebidanan. Dalam pemaparannya, Dr. Siti Syamsiah menjelaskan bahwa […]

Benchmarking OSCE ke UNPAD, FIKES UNAS Siapkan Lulusan Ners Kompeten dan Berdaya Saing

Jatinangor, 17 Juni 2025 – Program Studi Pendidikan Profesi Ners Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (UNAS) melaksanakan kegiatan benchmarking pelaksanaan Objective Structured Clinical Examination (OSCE) ke Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran (UNPAD), Jatinangor, Jawa Barat. Kegiatan ini bertujuan memperkuat mutu sistem evaluasi keterampilan klinis mahasiswa melalui adopsi praktik terbaik dari salah satu institusi keperawatan unggulan […]