Sepanjang tanggal 8-26 Februari 2021, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Nasional menggelar sidang skripsi, verifikasi paper dan KIAN Mahasiswa Tingkat Akhir Semester Ganjil 2020. Seluruh kegiatan dilaksanakan secara online. Peserta dari kegiatan ini adalah seluruh mahasiswa tingkat akhir Prodi Kebidanan Program Sarjana Terapan, Prodi Sarjana Keperawatan, dan Prodi Pendidikan Profesi Ners. Sebagaimana kegiatan akademik, sidang ini […]