Category: Berita

Profesi Ners Gelar Pelatihan BTCLS Gelombang VII Kerjasama Dengan EMT 911

Jakarta (UNAS) – Program Studi Pendidikan Profesi Ners Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional kembali mengadakan pelatihan Basic Trauma Cardiac Life Support (BTCLS) yang bertujuan untuk memberikan pembekalan kepada mahasiswa Profesi Ners sebelum terjun langsung ke lapangan pada Selasa-Jumat (14-17). “Kami dari fakultas berkewajiban untuk memfasilitasi, memberi pelatihan BTCLS guna mempersiapkan mahasiswa Profesi Ners sebelum terjun langsung […]

Kembangkan Minat dan Bakat Mahasiswa, FIKES Gelar Tournament 2023

Jakarta (UNAS) – Untuk meningkatkan intelektual mahasiswa kesehatan khususnya mahasiswa keperawatan dan kebidanan, Himpunan Mahasiswa Keperawatan bersama Himpunan Mahasiswa kebidanan mengadakan FIKES Tournament 2023 yang dilaksanakan pada tanggal 8-9 Maret 2023 secara onsite dengan 115 peserta. Pada sambutannya, Dosen pembina kegiatan dari Program Studi Kebidanan Putri Azzahroh, S.ST., M.Kes mendukung penuh kegiatan mahasiswa yang positif sebagai ajang potensi […]

Tumbuhkan Jiwa Kristis dan Profesional, HIMAKEP Gelar Latihan Kepemimpinan bagi Mahasiswa Baru

Jakarta (Unas) – Himpunan Mahasiswa Keperawatan (HIMAKEP) Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (Unas) gelar Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) dan Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa (LKMM) bagi mahasiswa baru, secara hybrid, pada 24 dan 28 Januari 2023. Ketua Umum HIMAKEP, M Dani Sumarna mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk mengoptimalisasikan jiwa kepemimpinan yang memiliki karakter, kritis, dan profesional sebagai mahasiswa Keperawatan Unas […]

Prodi Pendidikan Profesi Ners Gelar Pelatihan OSCE Sebagai Program Wajib Di FIKES UNAS

Jakarta (UNAS) – Program Studi Pendidikan Profesi Ners menggelar kegiatan pelatihan OSCE (Objective Structured Clinical Examination) selama dua hari pada Jumat dan Sabtu (27-28/1) di Gedung Menara UNAS. Pelatihan diadakan untuk menguji keterampilan klinis mahasiswa pendidikan profesi Ners Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Nasional. Dalam sambutannya, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Dr. Retno Widowati, M.Si., menyampaikan kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa. […]

Mahasiswa Profesi Bidan Angkatan Keempat Ikuti Ujian OSCE

Jakarta (Unas) – Mahasiswa Program Studi Pendidikan Profesi Bidan Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (Unas) angkatan keempat ikuti ujian Objective Structure Clinical Examination (OSCE) secara onsite di Laboratorium FIKES, Menara Unas Ragunan, pada Kamis (26/01). Ketua Koordinator OSCE Center (KOC), Dr. Nurul Husnul Lail, S.SiT., Bd., M.Kes. mengatakan, OSCE merupakan ujian kompetensi klinik bagi mahasiswa yang dilakukan secara obyektif dan […]

BPM Lakukan Audit Mutu Internal di Fakultas Ilmu Kesehatan

Jakarta (Unas) – Badan Penjaminan Mutu (BPM) melakukan audit terhadap Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes). Audit ini dilakukan dalam rangka pelaksanaan AMI (Audit Mutu Internal). AMI sendiri merupakan kegiatan evaluasi pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) atau pelaksanaan dan prosedur yang dijalankan oleh Fakultas, Prodi, Badan, Biro maupun Unit kerja yang ada di Unas. Dalam hal ini, tim […]

Laksanakan Kuliah Pakar bersama Ketua Konsil Kebidanan Dalam Regulasi Profesi Bidan

Pendidikan Profesi Bidan laksanakan kuliah pakar dengan Ketua Konsil Kebidanan Pada Sabtu, 7 Januari 2023. Tenaga kesehatan terdiri dari dua belas kelompok, salah satunya bidan. Dilihat dari jumlah, fungsi, tugas dan wewengan bidan dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat maka dibentuk pengaturan mengenai bidan melalui Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2019 tentang Kebidanan. Dalam undang-undang tersebut  […]