Jakarta (Unas) – Guna memberikan wawasan mengenai implementasi terapi komplementer dalam pelayanan kesehatan, Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (Unas) lakukan seminar nasional, pada Sabtu (13/11) yang dilakukan secara virtual, kegiatan ini menghadirkan beberapa narasumber dan praktisi bidang kesehatan. Ketua Panitia seminar nasional, Ns. Naziyah, S.Kep., M.Kep., mengatakan seminar ini diadakan karena semakin pesatnya perkembangan ilmu […]
Jakarta (UNAS) – Himpunan Mahasiswa Keperawatan periode 2020/2021 melangsungkan Pelantikan Pengurus Himpunan Mahasiswa Keperawatan (HIMAKEP) Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Nasional Periode 2021-2022 di Menara UNAS lantai 6 pada Jumat (5/11). Pelantikan ini dihadiri oleh Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Dr. Retno Widowati, M.Si., Wakil Dekan FIKES, Rukmaini, SST., M.Keb., Kaprodi Keperawatan Ns. Dayan Hisni, S.Kep., MNS., […]
Jakarta (UNAS) – Pada tanggal 18-22 Oktober 2021, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Nasional mengadakan pelatihan metode Objective Structured Clinical Examination (OSCE) yang diikuti oleh para dosen kebidanan FIKES. OSCE merupakan bagian dari sistem asesmen dengan tujuan untuk menilai kompetensi dan keterampilan kompetensi secara objektif dan terstruktur, untuk menilai komponen kompetensi klinik. Dr. Retno Widowati, M.Si., […]
Jakarta (Unas) – Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (Unas) kembali menggelar pelepasan calon wisudawan-wisudawati secara internal atau yudisium, pada Sabtu (30/10). Kegiatan ini dihelat secara daring dan luring di Menara Unas II, serta diikuti para lulusan semester genap tahun akademik 2020/2021. Mengangkat tema ‘Peran Tenaga Kesehatan Berkualitas Menuju Indonesia Sehat 2025’, kegiatan ini diisi penyampaian […]