Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memenuhi tugas Stase Kebidanan Komunitas, Program Studi Pendidikan Profesi Bidan Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (Unas). Adapun mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan ini ialah Pariqa Annisa, Yuni Willyanti, Lenny Cresna Djami Hau, Theresia Kurnia Van, Eka Oktavia, Oktamita Dewi Purnamasari, Fadiyah S Ningsih, Susan Rahma, Elsa Safitri, dan Filla […]